DAHANA Kembali ke Semen Tonasa

PT DAHANA (Persero) tahun ini akan kembali mengibarkan benderanya di tambang semen PT Semen Tonasa, salah satu BUMN industri semen yang berada di bagian timur Indonesia. DAHANA kembali memasok kebutuhan bahan peledak ke PT Semen Tonasa setelah dua tahun absen.  Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Wibowo Budi Santoso, Manager Hubungan Pelanggan Sektor Kuari Divisi Kuari […]

Read more

Sejak 2015, MCU DAHANA Bersinergi dengan Kimia Farma

  Setiap tahun, PT DAHANA (Persero) menggelar Medical Chek Up (MCU) untuk seluruh karyawannya. Tahun ini, DAHANA kembali bersinergi dengan PT Kimia Farma dalam penanganan pemeriksaan kesehatan karyawan. Menurut Imam Firmansyah, Kepala Cabang Kimia Farma Kabupaten Subang, talian sinergi MCU DAHANA sudah dilakukan sejak tahun 2015, “Ini tahun ke tiga, kami bersinergi dengan DAHANA. Pelaksanaan […]

Read more

Nursery DAHANA, Pabrik Bibit Vegetasi DAHANA

Kawasan Energetic Material Center  (EMC) PT DAHANA (Persero) yang berlokasi di kabupaten Subang, memiliki luas lahan hampir 600 hektar. Lahan yang dulunya kawasan perkebunan milik PTPN VIII ini kini selain dijadikan kawasan perkantoran, pabrik dan pergudangan, merupakan lahan hijau yang banyak ditumbuhi tanaman dan pepohonan. Dengan luas lahan yang dimiliki DAHANA, sejak awal pembangunan pusat […]

Read more

Pabrik Bahan Peledak DAHANA Pindah ke Subang

Raker Penjabaran RKAP 2017 PT DAHANA (Persero) yang dihelat pada Januari 2017 menjadi hari bersejarah bagi PT DAHANA (Persero).   Pada  31 Januari 2017, DAHANA secara resmi merelokasi pabrik bahan peledak Cartridge Emulsion (CE)  yang berada di Ring I  Pabrik Tasikmalaya kawasan Lanud  Wiriadinata ini dipindahkan ke Kawasan Energetic Material Center (EMC), Kabupaten Subang.  Perpindahan […]

Read more

Sekjen Kemhan RI Meraih Juru Ledak Kehormatan

Salah satu agenda dalam rangkaian Raker Penjabaran RKAP 2017 PT DAHANA (Persero) yang dihelat pada 30 – 31 Januari 2017 di Tasikmalaya adalah plant tour ke pabrik Shaped Charges, satu-satunya pabrik yang masih beroperasi di Kantor Tasikmalaya menjadi lokasi kunjungan plant tour. Pabrik Shaped Charges  yang ada di Tasikmalaya merupakan pabrik yang pertama dan satu-satunya […]

Read more

DAHANA Taklukan 9 Bukit Batu di Bakauheni Lampung

Sejak Maret 2016, PT DAHANA (Persero) melalui Divisi Kuari Kontruksi-nya telah melakukan persiapan menaklukkan bukit batu yang berada di Kecamatan Bakauheni, Lampung Selatan. Satu bulan kemudian, tepatnya April 2016, peledakan pertaman dilakukan oleh DAHANA.  Peledakan bukit batu di Bakauheni ini adalah bagian dari proyek pembangunan jalan Trans Sumatera, Tol Bakauheni – Terbanggi Besar (Baterbar) yang […]

Read more

Sekjen Kemhan: “Jangan Takut, Maju Terus Wujudkan Kedaulatan Bahan Peledak Indonesia”

Setelah empat tahun gelaran Rapat Kerja Penjabaran Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) dilaksanakan di Kabupaten Subang. Kini pada 2017, PT DAHANA (Persero) menggelar Raker penjabaran RKAP di tempat kelahirannya, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat. Bertajuk “Meneladani Kepemimpinan dalam Jejak Hisoris DAHANA”, Raker RKAP DAHANA 2017, menjadi moment nostalgia dengan Tasikmalaya. Ada dua lokasi yang menjadi […]

Read more

Lakukan Percepatan, Dabex Menjadi Solusi Pengerjaan Tol Baterbar Lampung

Untuk  menempuh percepatan pengerjaan jalan tol Bakauheni-Terbanggi Besar (Baterbar), PT DAHANA (Persero) beralih strategi. Pekerjaan yang awalnya menggunakan bahan peledak Danfo kini berganti dengan Dabex. Project Drilling & Blasting Service dan related services yang tengah ditangani DAHANA  dalam pembuatan tol Baterbat ini sudah dimulai sejak bulan Maret 2016 dan ditargetkan harus selesai pada Maret 2017. […]

Read more

Pemerintah Harus Melindungi Industri Strategis

“Pemerintah harus sepenuhnya melindungi industri strategis, kebijakan-kebijakannya harus menyokong. Jangan sampai ada kebocoran, dan melemahkan industri strategis,” Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Edy Putra Irawady, Deputi Menko Perekonomian Bidang Koordinasi Perniagaan & Industri pada acara Fokus Group Discussion (FGD) Efek Penerapan BMAD Ammonium Nitrate Terhadap Industri Handak Hulu-Hilir dan Pengembangan Alutsista Dalam Negeri, yang digelar […]

Read more

Menko Perekonomian Kunjungi Pabrik Bom Pesawat Sukhoi

Menteri Koordinator Perekonomian Indonesia Darmin Nasution mengunjungi pabrik bom pesawat Sukhoi di Malang (05/01/17). Kunjungan kerja dua hari di Malang ini akan diisi dengan berbagai kegiatan. Menko Darmin Nasution juga didampingi oleh Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Menteri Komunikasi dan Informatika, dan rombongan. Kunjungan pertama diawali dengan mengunjungi pabrik bom pesawat Sukhoi yang berlokasi […]

Read more