DAHANA Gelar Mudik Gratis, Begini Rute dan Cara Daftarnya!

PT DAHANA menggelar Mudik Gratis 2024 sebagai bagian dari program Mudik Asyik bersama BUMN 2024. Pada tahun ini, Mudik Gratis DAHANA menyediakan tiga rute yaitu Subang – Semarang, Subang – Yogyakarta, dan Subang – Surabaya serta direncanakan berangkat pada 5 April 2024 dari Bale DAHANA, Subang, Jawa Barat. Direktur Utama PT DAHANA Wildan Widarman menuturkan, […]

Read more

Mahasiswa PEP Bandung Ngampus di DAHANA

Mahasiswa Politeknik Energi dan Pertambangan (PEP) Bandung melakukan Kuliah Teknik Pengeboran dan Peledakan ke PT DAHANA. SM Pelayanan Korporasi Ogi Nugraha menyambut rombongan mahasiswa dan dosen PEP Bandung, di Kampus DAHANA, Subang, Jawa Barat, Kamis, 7 Maret 2024. Dalam sambutannya, Ogi Nugraha memperkenalkan sejarah PT DAHANA dari mulai pengambilan nama yang berasal dari bahasa sanskerta […]

Read more

DAHANA Gelar Family Safety Support – Off The Job Safety

PT DAHANA menggelar Family Safety Support – Off The Job Safety yang dihadiri oleh karyawan beserta keluarga. Acara ini bertujuan untuk memberikan wawasan tentang pola pikir dan peran serta keluarga terhadap penerapan budaya Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3), terutama pada saat diluar pekerjaan atau “Off The Job Safety”. Menurut Asisten Manajer K3LH sekaligus Ketua Panitia […]

Read more

The Dream Come True, Pabrik Amonium Nitrat Dahana diresmikan Presiden

Cita-cita memiliki Pabrik Amonium Nitrat telah lama dipendam oleh PT DAHANA. Amonium nitrat memiliki nilai strategis dalam industri bahan peledak. Oleh karena itu, kepemilikan bahan baku di hulu industri bahan peledak ini akan meningkatkan competitive advantage DAHANA di tengah persaingan yang semakin ketat. Setelah penantian cukup panjang, akhirnya Pabrik Amonium Nitrat yang digarap bersama Pupuk […]

Read more

Mahasiswa UPN Veteran Yogyakarta Belajar Bahan Peledak DAHANA

Mahasiswa Fakultas Teknologi Pertambangan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta mengunjungi Kampus DAHANA. Para mahasiswa datang untuk memperluas wawasan mengenai bahan peledak dan teknik peledakan di sektor pertambangan. Rombongan mahasiswa UPN ini diterima oleh Senior Auditor Bidang Teknis & Operasional PT DAHANA Sudirjo Heru di Class Room Kampus DAHANA, Subang pada Rabu, 6 Maret 2024. Dalam […]

Read more

Peran Penting Amonium Nitrat untuk Industri Pertambangan

Presiden RI Joko Widodo telah meresmikan Pabrik Amonium Nitrat milik PT DAHANA – PT Pupuk Kaltim di Bontang pada 29 Februari 2024 lalu. Amonium nitrat sendiri merupakan bahan baku utama yang dibutuhkan dalam produksi bahan peledak, terutama untuk penggunaan di sektor pertambangan. “Bahan peledak yang diproduksi oleh DAHANA menggunakan amonium nitrat sebagai bahan bakunya. Seperti […]

Read more

Sigit Kamseno, Buah Hati, dan DAHANA

Sigit Kamseno merupakan seorang karyawan yang meniti karir dari bawah. Ia memulai bekerja di DAHANA sejak 25 Januari 2011 dengan penempatan pertama sebagai mekanik di Jobsite Project Tenggarong. Dengan kegigihannya dalam bekerja, kini Sigit dipercaya menjadi Supervisor Operasi Divisi Tambang Umum (DTU) 1 PT DAHANA. Kecintaan Sigit terhadap DAHANA tak perlu diragukan, pengabdiannya telah masuk […]

Read more

DAHANA Jadi Tuan Rumah Basket DEFEND ID Cup

PT DAHANA menjadi tuan rumah kejuaraan basket DEFEND ID Cup yang diselenggarakan dalam rangka memperingati HUT ke-2 DEFEND ID. Para peserta bertarung dengan semangat di Bale DAHANA, Subang, Jawa Barat, pada 29 Februari hingga 1 Maret 2024. Ketua Kontingen DAHANA Cipta Ismaya Kusumah menyampaikan, pertandingan basket merupakan salah satu cabang yang sangat dinanti-nanti oleh seluruh […]

Read more

Presiden Jokowi Resmikan Pabrik Amonium Nitrat milik DAHANA – Pupuk Kaltim

Presiden Joko Widodo meresmikan pabrik amonium nitrat, bahan baku peledak dan penunjang pembuatan pupuk di Kawasan Industrial Estate (KIE), Bontang, Kalimantan Timur, Kamis (29/2/2024). Pabrik ini dikelola secara joint venture antara PT Dahana dan PT Pupuk Kaltim, PT Kaltim Amonium Nitrat (KAN). Nilai investasi pembangunan pabrik mencapai Rp 1,2 triliun dengan kapasitas produksi 75.000 ton […]

Read more

DAHANA Menjadi Tuan Rumah DEFEND ID Cup 2024

PT DAHANA ditunjuk menjadi tuan rumah ajang DEFEND ID Cup 2024 dalam rangka menyambut peringatan HUT Ke-2 DEFEND ID. Tahun ini DAHANA menjadi tuan rumah Cabor Voli pada 22 Februari 2024 dan Cabor Basket pada 29 Februari – 1 Maret 2024. Turnamen tahunan di lingkungan Holding DEFEND ID ini dibuka langsung oleh Direktur Utama DAHANA […]

Read more