Pererat Kerjasama, Tim Semen Tonasa Kunjungi Kampus DAHANA

SUBANG – Salah satu sektor usaha PT DAHANA adalah peledakan di sektor kuari yang terdiri dari tambang semen dan batuan.  Di antara pengguna bahan peledak di sektor ini adalah PT Semen Tonasa.  Dalam rangka melakukan supervisi pengiriman bahan peledak, Tim PT Semen Tonasa mengunjungi Kantor Manajemen Pusat (Kampus) DAHANA pada Jumat, 30 September 2022. Tim […]

Read more

Kolaborasi BUMN, DAHANA Mantapkan Layanan Peledak di Semen Tonasa

Kerjasama antar BUMN dalam bingkai kolaborasi terus ditingkatkan antara DAHANA dan Semen Tonasa.  Jalinan Kerjasama ini makin erat dengan kunjungan Rezky Tri Mulyono, Kepala Seksi Perencanaan dan pengawasan Tambang Tonasa ke Kampus DAHANA Subang pada Jumat, 11 Juni 2021.   Sebagai kiblat bahan peledak Indonesia, DAHANA tak pernah mematikan mesin inovasinya, termasuk inovasi teknologi tambang […]

Read more

DAHANA Resmikan On Site Plant (OSP) di Site Semen Tonasa

Direktur Utama PT DAHANA (Persero) Budi Antono bersama dengan Direktur Utama PT Semen Tonasa Subhan meresmikan mini On Site Plant (OSP) di Pangkep, Sulawesi Selatan, Jum’at, 9 November 2018. Meski terpapar cuaca terik matahari, dengan memakai baju Sinergi BUMN Hadir Untuk Negeri, kedua perusahaan milik negara tersebut terlihat semangat menandatangani batu prasasti peresmian yang terletak […]

Read more

DAHANA Kembali ke Semen Tonasa

PT DAHANA (Persero) tahun ini akan kembali mengibarkan benderanya di tambang semen PT Semen Tonasa, salah satu BUMN industri semen yang berada di bagian timur Indonesia. DAHANA kembali memasok kebutuhan bahan peledak ke PT Semen Tonasa setelah dua tahun absen.  Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Wibowo Budi Santoso, Manager Hubungan Pelanggan Sektor Kuari Divisi Kuari […]

Read more