Kiblat Bahan Peledak Indonesia, Kampus Dahana Dikunjungi KPDM
Kampus Dahana seolah memiliki magnet tersendiri untuk menarik para praktisi yang bergelut di dunia bahan berenergi tinggi datang menyambanginya. Mulai dari mahasiswa teknik pertambangan dan pertahanan, hingga para praktisi ahli dari berbagai sektor industri terkait bahan peledak. Tidak dapat dipungkiri, kawasan ini memang satu-satunya yang menawarkan informasi terkait jasa peledakan terintegrasi di Indonesia hingga saat […]