Bupati Subang Apresiasi Peran DAHANA dalam Kampanye Anti Narkoba

Bupati Subang H. Ruhimat mengapresiasi peranan PT DAHANA (Persero) yang telah bersinergi bersama dengan pemerintahan Kabupaten Subang dalam mengkampanyekan anti narkoba. Hal ini diungkapkannya dalam apel peringatan Hari Anti Narkotika Internasional 2020 yang digelar oleh Pemkab Subang pada Senin, 29 Juni 2020 di Halaman Kantor Bupati Subang. Dalam kesempatan tersebut, H.Ruhimat didampingi oleh Juli Jajuli […]

Read more