Hadiri Hakteknas, Wapres Kunjungi Booth BUMN Industri Strategis
Gelaran puncak peringatan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional (Hakteknas) dihadiri oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla. Acara yang dilaksanakan pada 28 Agustus 2019 ini dihelat di Lapangan Puputan Margarana, Niti Mandala Renon, Kota Denpasar yang juga venue Pameran Ritech Expo 2019. Wapres yang akrab dipanggil JK ini mengungkapkan, teknologi tidak saja berbicara dunia IT, tapi juga inovasi […]