Dahana IMK Tutup Tahun 2022 dengan Mendaki Gunung Muro
Menghirup udara segar di puncak gunung, atau melihat suasana indah dan proses dalam perjalanan ke puncak, memiliki makna tersendiri bagi seorang pendaki. Dengan beragam makna dan manfaat, kegiatan pendakian sangat digandrungi oleh masyarakat, terutama sebagai teman untuk berefleksi menutup akhir tahun. Begitupun dengan Labib Imana, Superintendent/PJO DAHANA site IMK menutup akhir tahunnya dengan mendaki Gunung […]